Pegolf Jepang Oiwa juarai Players Championship lewat drama playoff

Bandung ((Feed)) – Pegolf Jepang Ryuichi Oiwa menang dramatis lewat dua permainan playoff pada hari keempat sekaligus penutup turnamen Combiphar Players Championship 2019 di Parahyangan Golf, Bandung, Jumat.

Oiwa yang tertinggal satu pukulan menuju hole 18 mencetak birdie di hole terakhir itu sementara pegolf Amerika Serikat Trevor Simsby, pemuncak hari kedua dan ketiga, terjebak bermain par sehingga keduanya membukukan total pukulan 12 di bawah par.

Oiwa bermain lebih bagus dengan bermain enam di bawah par di hari keempat, unggul dua pukulan dari sang rival asal Amerika Serikat yang memaksa keduanya bermain playoff. Playoff pertama berakhir even par sementara di playoff kedua Simsby terjebak bogey dan Oiwa memanfaatkan put terakhirnya untuk bermain par.

“Saya mengira skor kemenangan akan 12 under jadi jika saya tak terlalu banyak membuat bogey maka saya akan bisa membuat lima hingga enam under dengan mudah jadi itu strategi bermain hari ini,” kata Oiwa ketika ditemui usai turnamen, Jumat.

“Saya juga tak menyangka harus memainkan playoff hari ini,” kata pegolf yang kini naik ke peringkat ketujuh Orde of Merit Asian Development Tour itu.

Baca juga  Presiden Jokowi: hati-hati potensi resesi ekonomi 1,5 tahun ke depan

Baca juga: Pegolf AS Simsby masih puncaki hari ketiga Players Championship

Dengan hasil tersebut, Oiwa meraih kemenangan pertamanya di sirkuit ADT setelah mengikuti enam turnamen.

Klasemen OOM juga berubah ketika pegolf Korea Selatan Joohyung Kim finis kelima hari itu dengan dua di bawah par sehingga menggeser Naoki Sekito dari Jepang ke peringkat dua.

Tujuh pegolf teratas di OOM akan mendapatkan tiket untuk bermain ke Asian Tour tahun depan.

“Saya yak punya titik balik tapi Trevor memukul bola dengan baik. Saya memiliki kesempatan ketika tertinggal satu pukulan menuju hole terakhir yang merupakan hole favorit saya,” kata Oiwa.

“Saya ingin bermain di dua turnamen lagi tahun ini untuk mengamankan kartu Asian Tour saya. Saya akan bermain di Taifong Open pada Desember dan kemungkinan ajang lain di Malaysia,” tambah Oiwa.

Simsby, sementara itu berada di peringkat lima OOM mengikuti delapan turnamen walau harus menelan kekecewaan dengan putt yang buruk di playoff.

“Secara keseluruhan pukulan putt saya bukan lah yang terbaik dan ada banyak kesempatan yang terlewatkan. Tapi ini pertarungan yang hebat dengannya dan saya menikmatinya,” kata Simsby.

Steve Lewton asal Inggris finis di peringkat ketiga secara keseluruhan dengan raihan enam di bawah par diikuti pegolf Taiwan Wang Wei-lun di peringkat lima dengan torehan total lima di bawah par.

Baca juga  Groningen perburuk catatan nirkemenangan RKC Waalwijk

Sementara itu Elki Kow menjadi pegolf terbaik Indonesia di turnamen berhadiah total 100.000 dolar AS yang memasuki tahun keempatnya tersebut dengan finis di T19 dengan raihan total pukulan tiga di atas par.

Baca juga: Players Championship 2019 ajang kumpulkan poin Olimpiade
 

Artikel ini dikutip dari Antaranews.com

Tinggalkan pesan

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Pariwara

Index Berita

Amateurcool.com is a website that has a collection of over three thousand free porn videos. This is a great website to find all types of porn videos from all over the world. These videos are all amateur in nature and range from simple blowjob videos to full sex videos. Guy gets a handjob and cums on pussy You can also expect to find a wide range of content too, from videos of girls in their underwear to videos of women with their tits out.
Livefun.pro will provide you with a wide selection of fresh porn videos, updated hourly. These videos are in a wide variety of languages and are of very high quality. Ideal Teen Jasmine Gomez Gets Pounded Pov 8 - Hot Amateur Teens In Ideal Asses And Breasts You can create your account for free and start enjoying our porn content.