Leclerc raih pole position, duo Ferrari start baris terdepan GP Belgia

Jakarta ((Feed)) – Charles Leclerc merebut pole position GP Belgia setelah menjadi yang tercepat pada kualifikasi, Sabtu, dan membawa Ferrari mengunci posisi start 1-2.

Pebalap asal Monako itu menjadi yang tercepat pada dua dari tiga sesi latihan dan sedang mengincar kemenangan pertamanya di Formula 1 musim ini.

Leclerc mencatatkan waktu tercepat satu menit 42,519 detik, unggul 0,748 detik dari rekan satu timnya, Sebastian Vettel yang berada di peringkat kedua, demikian dilaporkan AFP.

Terakhir kali Ferrari mengunci posisi start baris terdepan yaitu ketika di GP Bahrain, Maret lalu. Catatan ini menjadi yang ke-63 kali bagi tim Kuda Jingkrak start dari posisi 1-2 sementara Mercedes sebanyak 64 kali.
 

Baca juga: Formula 1 umumkan kalender provisional 2020

Baca juga: Berkaca hasil paruh musim, Ferrari ingin bangkit di Spa dan Monza

Juara dunia dan pemuncak klasemen sementara Lewis Hamilton akan start dari P3 di depan rekan satu timnya, Valtteri Bottas.

Max Verstappen di P5 untuk Red Bull diikuti pebalap Renault Daniel Ricciardo di P6 .

“Rasanya hebat,” kata Leclerc. “Kami sedikit kewalahan dengan kecepatan di balapan dan perlu membenahi hal itu, tapi aku yakin kami akan kuat.”

Sementara itu, Vettel dibuat kesal dengan padatnya lalu lintas di trek ketika ia menjalani lap terakhirnya.

Baca juga  Lifter remaja Malaysia juarai nomor 55kg youth putra

“Pada akhirnya, bagus kita mengunci baris terdepan, tapi untuk merebut pole aku terjebak antrian,” kata Vettel.

Baca juga: GP Belgia dalam angka

Baca juga: Mercedes perpanjang kontrak Bottas hingga 2020


Hamilton di FP3 mengirim mobilnya menabrak tembok pembatas sehingga menghancurkan suspensi depannya.

“P3 adalah sesi buruk untukku dan menyedihkan karena aku tahu bagaimana sulitnya membangun suku cadang dan menyusun mobilnya kembali,” kata Hamilton soal kecelakaan yang ia alami.

“Ferrari melakukan pekerjaan yang baik dan aku harap aku bisa bertarung dengan mereka.”

Nico Hulkenberg akan start dari P7, kali keduanya bagi Renault, di depan Kimi Raikkonen dari Alfa Romeo, Sergio Perez dari Racing Point dan Kevin Magnussen dari Haas.

Saat ini Hamilton telah menjuarai delapan dari 12 balapan yang telah digelar dan memimpin 62 poin dari Bottas yang berada di peringkat kedua klasemen.

Hasil kualifikasi GP Belgia
1 Charles Leclerc MON Scuderia Ferrari 1 menit 42,519 detik
2 Sebastian Vettel GER Scuderia Ferrari + 0,748 detik
3 Lewis Hamilton GBR Mercedes AMG Petronas Motorsport + 0,763 detik
4 Valtteri Bottas FIN Mercedes AMG Petronas Motorsport + 0,896 detik
5 Max Verstappen NED Aston Martin Red Bull Racing Honda + 1,171 detik
6 Daniel Ricciardo AUS Renault F1 Team + 1,738 detik
7 Nico Hulkenberg GER Renault F1 Team + 2,023 detik
8 Kimi Raikkonen FIN Alfa Romeo Racing + 2,038 detik
9 Sergio Perez MEX SportPesa Racing Point F1 Team + 2,187 detik
10 Kevin Magnussen DEN Rich Energy Haas F1 Team + 2,567 detik
11 Romain Grosjean FRA Rich Energy Haas F1 Team
12 Lando Norris GBR McLaren F1 Team
13 Lance Stroll CAN SportPesa Racing Point F1 Team
14 Alexander Albon THA Aston Martin Red Bull Racing Honda
15 Antonio Giovinazzi ITA Alfa Romeo Racing
16 Pierre Gasly FRA Red Bull Toro Rosso Honda
17 Carlos Sainz ESP McLaren F1 Team
18 Daniil Kvyat RUS Red Bull Toro Rosso Honda
19 George Russell GBR ROKiT Williams Racing
20 Robert Kubica POL ROKiT Williams Racing

Baca juga  Fakhri Husaini nilai Serdy Hepyfano berpotensi pecah kebuntuan

Artikel ini dikutip dari Antaranews.com

Tinggalkan pesan

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Pariwara

Index Berita

Amateurcool.com is a website that has a collection of over three thousand free porn videos. This is a great website to find all types of porn videos from all over the world. These videos are all amateur in nature and range from simple blowjob videos to full sex videos. Guy gets a handjob and cums on pussy You can also expect to find a wide range of content too, from videos of girls in their underwear to videos of women with their tits out.
Livefun.pro will provide you with a wide selection of fresh porn videos, updated hourly. These videos are in a wide variety of languages and are of very high quality. Ideal Teen Jasmine Gomez Gets Pounded Pov 8 - Hot Amateur Teens In Ideal Asses And Breasts You can create your account for free and start enjoying our porn content.